Cara Menghapus Iklan Google Adsense di Blogger | Griya Ilmu & Bisnis
 
Griya Ilmu & Bisnis
 
Rabu, 04 Mei 2011

Cara Menghapus Iklan Google Adsense di Blogger

it's an information blog
Nah kali ini bukan cara memasang, tapi cara menghapus....


Jika Anda menggunakan blog yang mengaktifkan Tata Letak, klik taut edit untuk elemen laman AdSense, kemudian klik tombol Hapus Elemen Laman.
Jika Anda menggunakan kerangka klasik, ikuti langkah-langkah di bawah ini:
  1. Masuk ke akun Blogger di http://www.blogger.com?hl=id tab kerangka
  2. Klik Edit yang ada
  3. Cari kode iklan AdSense dalam kode kerangka. Kode tersebut akan sama dengan contoh kode di bawah ini:

    <script type="text/javascript"><!--
    google_ad_client = "pub-0000000000000";
    google_ad_width = 728;
    google_ad_height = 90;
    google_ad_format = "728x90_as";
    google_ad_type = "text_image";
    google_ad_channel ="";
    //--></script>
    <script type="text/javascript"
    src=" http://pagead2.googlesyndication.com/pagead/show_ads.js">
    </script>


  4. Pilih dan hapus kode iklan ini, kemudian simpan kerangka Anda
  5. Untuk melihat perubahan tersebut, tayangkan ulang blog Anda.

8 komentar:

Sandy Prayoga mengatakan...

kenapa dihapus

LebahMaster mengatakan...

kalau kode iklan andsensenya sudah di hapus dari website bermasalah ga gan bagi akun adsense kita nantinya?..

mohon penjelsannya...terimakasih :)

resolutionforme mengatakan...

http://berhentimerokok.net

Ok gan ane coba...

http://manchunesia.blogspot.com

Anonim mengatakan...

ga bermasalah apa2 om

yuli gundhol mengatakan...

oo begitu caranya thanks gan...salam yuli

ZAINAL MUTAKIN mengatakan...

terima kasih agan :)

MisterBlogger mengatakan...

ok sob tanks infonya
visit back www.mykiswanto33.blogspot.com

Cecev Handoyo mengatakan...

terimakasih ilmunya sangat bermanfaat
kerjaandkarir.blogspot.com = Galeri Kerja & Karir Plus

:10 :11 :12 :13 :14 :15 :16 :17
:18 :19 :20 :21 :22 :23 :24 :25
:26 :27 :28 :29 :30 :31 :32 :33
:34 :35 :36 :37 :38 :39

Posting Komentar

Tinggalkan pesan anda disini :

Updates Via E-Mail